Penyakit Iri Hati...,

Rasa susah, senang, bahagia, sedih memang tidak bisa dipungkiri kapan itu datangnya..., 
Ketika kita merencanakan sesuatu pun belum tentu terjadi sesuai dengan harapan..., 
Yang ada hanya kekecewaan dan kekesalan yang dirasakan..., 
Itu yang biasa saya rasakan beberapa waktu yang lalu...,
Belum tau apa makna dari sebuah rencana sesungguhnya..., 
Plan, time, schedule biasa saya lakukan, tapi jawaban sering berkata lain...,

Setiap orang memiliki takdir yang berbeda, jalan yang berbeda, dan milik pungli berbeda..., 
Tidaklah mudah dalam menerima sesuatu hal. Namun, yang namanya ketetapan adalah jalan terbaik yang diberikan Allah...,
Kita pernah merasa iri hati apabila ada seseorang yang memang lebih dari yang kita miliki...,
Nafsu yang berlebih terhadap ambisi...
Usaha terkadang suka kita lakukan, namun keberuntungan ada pada milik orang lain...,
Merasa memiliki usaha yang kurang, namun sebenarnya sudah maksimal...,
Jalan seringkali berbeda...,
Teguhkan hati, bahwa tak ada kata sia - sia dalam setiap usaha yang kita lakukan...,
Sungguh jalan terbaik ketetapanlah yang menetukan...,
Niatkan dalam hati, kuatkan dalam pikiran, maksimalkan potensi dan usaha terbaik pada diri..., bukan memperbandingkannya dengan orang lain yang tak ada gunanya...,
Peluang ada pada disetiap kepercayaan yang ada disekitar kita, yang sedang kita hadapi dan diperjuangkan untuk mendapatkan ridho-Nya...,

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Game Cisco Aspire CCNA Edition

Mungkin Kita Pernah Kecewa?

Daftar Pondok Yang Ada di Kuningan Jawa Barat